Bukan pemandangan yang aneh lagi kalau kita lihat di jalan, di kereta dan juga transjakarta dan fasilitas-fasilitas umum lainnya, orang-orang menikmati perjalanannya atau sambil duduk-duduk santai mendengarkan musik melalui smartphonenya dengan earphone bahkan headphone yang besar-besar dan keren! Tetapi rasanya tanpa didukung sound yang okey melalui handphonenya rasanya nggak mungkin ya mereka-mereka itu terlihat nyaman banget.
Nah melalui live streamingnya HONOR, smartphone e-brand terkemuka di dunia, secara resmi meluncurkan dua seri terbarunya: HONOR 10 Lite dan HONOR 8A di Jakarta pada tanggal 27 Februari 2019 lalu. HONOR 8A hadir untuk mereka yang mencari pengalaman yang luar biasa melalui musik dengan satu smartphone. Pas ya buat pecinta musik.
HONOR 8A memiliki kualitas suara yang yang luar biasa.Dengan Rongga suara besar dan struktur dual-suspensi berpadu dengan speaker SmartPA berdaya tinggi menghasilkan peningkatan 30% dibandingkan dengan speaker generasi sebelumnya. Fantastis deh.
Karena saya kalau dengar musik dari handphone dan suara yang dihasilkan nggak oke. Bete aja bawaannya. Hahaha
HONOR 8A membuat kamu pecinta musik dapat menikmati semua musik favorit kamu sepanjang hari karena HONOR 8A memiliki suara yang luar biasa Honor 8A ternyata juga dilengkapi dengan kinerja baterai yang kuat hingga 3020 mAh. Mantap ya seharian dengarin musik.
Jadi buat yang suka hang out dengan teman-teman yang diiringi musik HONOR 8A memberikan pengalaman suara yang luar biasa yang dapat dinikmati sepanjang melalui fiturnya yang hebat dan harganya yang terjangkau.
HONOR 8A juga mengadopsi layar dewdrop 6,09 inci, dengan rasio layar-ke-tubuh sebesar 78% untuk memberikan pengguna pengalaman yang lebih baik tidak hanya itu, walaupun layar HONOR 8A cukup besar tetapi layar dari smartphone ini juga telah di lengkapi dengan uji sertifikasi kenyamanan mata dari TUV Rheinland, yang didedikasikan untuk mengurangi emisi cahaya biru untuk menghindari bahaya bagi mata dari paparan jangka panjang.
Dengan slot SIM ganda dan slot Micro-SD, HONOR 8A mendukung memori eksternal hingga 512GB untuk penyimpanan. HONOR 8A juga beroperasi dengan EMUI 9.0 yang didasarkan pada Android 9 terbaru, yang meningkatkan algoritme manajemen aplikasi latar belakang oleh AI untuk menjamin operasi yang lancar bahkan setelah periode penggunaan yang lama.
HONOR 8A hadir dengan dua pilihan warna penuh gaya, Midnight Black dan Sapphire Blue, HONOR 8A dilengkapi dengan 3GB RAM dan 64GB ROM untuk memberikan pengalaman penggunaan yang halus dalam menjalankan aplikasinya bagi penggunanya. Asyik ya
"HONOR menetapkan target untuk menjadi 3 besar smartphone terbaik di Indonesia dalam waktu 3 tahun ke depan. Konsumen Indonesia selalu menjadi prioritas kami. Oleh karena itu, kami sangat antusias bisa bekerja sama dengan Shopee dalam program Super Brand Day, untuk menawarkan berbagai diskon yang menarik bagi para
konsumen di Indonesia,” ungkap Justin Li, Presiden Honor Indonesia.
Nah tanggal 26-28 Maret 2019, HONOR, akan memberikan kejutan besar bagi para konsumen dengapenawaran diskon besar-besaran dalam program Super Brand Day di Shopee. Promo yang berlangsung selama tiga hari ini berlaku untuk seluruh produk smartphone dan juga aksesori seperti smartwatch dan headset HONOR. Promo juga termasuk dua smartphone HONOR yang baru saja diluncurkan, yaitu HONOR 10 Lite dan HONOR 8A.
Pada puncak acara Shopee Super Brand Day pada tanggal 28 Maret 2019, HONOR akan mengobral produknya dengan diskon hingga 60%. Tidak hanya itu, Honor juga menawarkan voucher belanja dan program cashback untuk pembeli. Di akhir program, akan dipilih top spender, yaitu konsumen dengan jumlah pembelian terbanyak, yang akan mendapatkan hadiah menarik.
HONOR 8A dilengkapi dengan 3 GB RAM dan 32GB ROM. Selama program Super Brand Day berlangsung, beberapa fitur utama seperti tampilan aplikasikolom pencarian, dan fitur daily prize dalam aplikasi Shopee akan didedikasikan untuk HONOR secara eksklusif. Ini sebagai bagian rangkaian dari kampanye, jadi para pengguna juga dapat menikmati promosi serta penawaran eksklusif dari HONOR.
Honor adalah e-brand smartphone terkemuka di bawah Huawei Group.
Honor diciptakan untuk memenuhi kebutuhan para pengguna dan penikmat digital melalui produk yang unggul dalam servis internet dan menawarkan pengalaman penggunaan yang maksimal, menginspirasi orang lain untuk bertindak, menumbuhkan kreativitas, dan mendorong generasi muda untuk mencapai mimpi-mimpi mereka.
Untuk membuktikannya, Honor telah menunjukkan keberaniannya melakukan hal yang berbeda dan mengambil langkah yang diperlukan untuk menyongsong teknologi terkini dan inovasi untuk para konsumen.
Masih penasaran dengan product unggulan yang di keluarkan oleh HONOR? Untuk sampai saat ini media social HONOR Indonesia tetap aktif dan rajin menjawab pertanyaan oleh setiap fans nya atau pengguna smartphone HONOR jadi buat kamu yang masih penasaran kamu dapat mengunjungi official media social nya di https://www.facebook.com/HonorID/
Aku sih paling suka sama soundnya buat Honor 8A ini, keren banget sih kenceng gitu
ReplyDeleteHang out jadi betah ya mas, sound mendukung nih
Deletepasti enak banget nih buat dengerin musik
ReplyDeletenunggu promo besok ah
Siap2 mba apalagi niat beli lho
DeleteObral baju biasa, nah obral hempon kece begini, siapa yang gak ngiler, hahah
ReplyDeleteHahahaha sepakat!
Deleteaku tuuuh baru dengar lho Mba merk ini hehehe..#kemanaajaneng. yang pasti kalau specificationnya oke banyak pasti yang sukaaa
ReplyDeleteHahaha sama, ternyata ya dengan fitur lengkap dan harga terjangkau siapa yang nggak mau
Deleteduuhh. senengnya dimanjaain sama honor 8a. pakai musik lagi
ReplyDeleteMantaps ya kak
DeleteIya nih, bagi yang suka musik dengan harga segini bakal puas banget sama fiturnya..
ReplyDeleteWah makin betah nih dengerin musik via smartphone
ReplyDeleteSuaranya asik, musiknya kece. Awas gak sadar tau-tau joget lagi hehe
Hahaha HP yang memanjakan yang hobbi hang out nih
DeleteOkeh nunggu honor kerjaan kemaren turun dulu baru berikutnya beli honor 8A 😁
ReplyDeleteHahahaha.....
DeleteDuh ya ampun... Honor 8 A ini bikin penasaran saja deh. Apalagi untuk audionya.
ReplyDeletePenasaran serius. Eh... Nih langsung coba cek shopee.
Iya kak, diskon besar ya
DeleteNggak sabar untuk dengerin lagu-lagu Korea di HP ini hehehe
ReplyDeleteHahaha boleh juga nih seleranya kakak satu ini
DeleteCocok buat yang suka dengerin musik nih.. jos ganjos
ReplyDeleteMantaps tenan yo
Deletebelum cobain denger musik dari Honor 8A smartphone ini. Dari reviewnya sih bikin mupeng ya.
ReplyDeleteHahaha, boleh kak coba kalau lagi ke mall atau dealer HP
DeleteAsyik.. asyik.. abis gajian mantengin Shopee, ada promo hape keren buat yang suka musik :)
ReplyDeleteHarga bersahabat ya
Deleteaaaaah gak sabaran nunggu besok buat dapatin honor 8A di shopee :)
ReplyDeleteDapat nggak kak?
DeleteCocok banget nih buat saya yang suka dengerin musik dari hp
ReplyDeleteMakanya akupun yang nulis mupeng hahaha
DeleteBesok puncaknya yaa buat dapetin diskon 60%? Thanks infonyaaa
ReplyDeleteWaaaa semakin banyak pilihan membeli smartphone. Semakin bingung speknya dan butuh semakin banyak review dari blogger utk tahu spesifikasinya dan pengalaman pakainya.
ReplyDeleteDimanjakan ya kak zaman now ini dengan HP bagus harganya terjangkau pula
DeletePenasaran sama fitur musiknya yang diunggulkan ini. Honor 8A harganya ngga sampe dua juta ya, kak. Apalagi hari ini ada puncak diskon sampai 60% di Shopee.
ReplyDeleteBenar kak
DeleteMakin banyak smartphone yang bisa menjadi pilihan ya mba. Aku tuh jadi pengen punya Honor. Penasaran sama spesifikainya.
ReplyDeleteIya kak, silahken dicoba
DeleteHonor 8A harganya bersahabat dan ramah di kantong ya..
ReplyDeleteBwtul banget kak
DeletePas banget ni suara ny keren harga terjangkau bngt
ReplyDeleteNah ini yang dicari ya
Deletefitur mumpuni dan harga terjangkau, recommended lah
ReplyDeleteMau bngt nih ganti hp sama speknya yg keren ini kak,, aplg hasil fotonya Juga bagus
ReplyDeleteKalau melihat speknya pas banget nih buat daku sambil menemani pekerjaan tatkala kerak ketik di depan pc
ReplyDeleteGawat ini Honor 8A bertebaran dimana-mana, apalagi spesifikasinya lumayan oke banget nih untuk smartphone baru gini. Harganya pun ramah kantong ya mbak Git, coba aku dibelikan 1 ya. Heheheee
ReplyDeleteSaya setuju mba... Beberapa hari kemarin teman saya bwli karena ada diskonnya, dan haailnya musik yg di hasilkan keceng dan tidak sember. Mupeng mau juga
ReplyDeleteKalu mau denger aneka musik mending bisa via HONOR ya kak
ReplyDeleteKeren keren! Jadi pengen nyobain langsung nyetel musik pake ini~~
ReplyDeleteWah ajib nih
ReplyDeleteSpeknya gurih buat nge-game juga ini mah
ReplyDeletePecinta musik bakal dimanjakan banget deh sama smartphone ini. Mantap!
ReplyDeleteah, tertarik deh dengan si Honor 8A. Buat dengerin murrotal atau podcast enak nih.
ReplyDeletewah jadi pengen cobain nih smartphone honor ini, makasih banyak kak informasinya ;)
ReplyDeleteMantap juga dengan daya baterai berkapasitas 3020 mAh, bisa lebih menghemat dan jarang charge tp tetap bisa dengerin musik seharian
ReplyDelete