Mendengar orang menyebut ibu rumah tangga yang multitasking dengan segala aktifitasnya yang seolah tanpa jeda itu ,sudah biasa ya? Nah bagaimana kalau peran ibu rumah tangga ini di gantikan oleh para pasangan alias si suami? Karena mereka anggap remeh? Apa kira-kira yang akan terjadi?
Hahaha dijamin hancur deh. Seperti yang ada di #film3dara2 yang mencoba menggambarkan bagaimana para suami yang dalam tekanan mertua tetap ingin terlihat "everthing its okey" padahal jauh banget dari okey.
Film 3 Dara 2 ini bercerita tentang sebuah keluarga kecil. Ada pasangan Grace (Ovi Dian) dan Jay (Adipati Dolken) yang sudah tiga tahun pernikahannya. Ada juga dua pasangan lain yang romantis harmonis dengan keluarganya. Yaitu Aniek (Fanny Fabriana) dan Affandy (Tora Sudiro) pasangan yang sudah menikah juga dan lagi sibuk mengeluti bisnis online. Kemudian ada Kasih (Riana Putri) dan Richard (Tanta Ginting) yang siap-siap nikah karena sudah dapat restu.
Gimana nggak ngakak Liat aksi mereka, sampe berbohong sama pasangan saja mereka lakukan. Tora Sudiro, salah satu pemeran utamanya ,dengan penampilannya yang khas kadang ngeselin rasanya cocok banget dengan perannya dalam film ini.
Juga Adipati Dolken yang pada beberapa film selalu tampil cool tetap asyik dengan dialog-dialog seriusnya pada pasangan tetapi dengan ekspresi yang selalu melas minta di kasihani sebagai suami yang tidak "sempurna" menjalankan peran istri.Hahaha.
Film yang bercerita tentang sebuah keluarga kecil yang di dukung juga oleh Fanny Fabriana sebagai istri Tora Sudiro juga Ovi Dian sebagai Grace dan Rania Putri sebagai Kasih ini, menjadi film yang layak di tonton pasangan suami istri masa kini.
Jay (Tora Sudiro), Afandi ( Adipati Dolken), dan Richard (Tantra Ginting) mengalami kebangkrutan dan terusir dari rumah masing-masing. Nah saat mereka meminta bantuan Eyang Putri (Cut Mini), tak disangka ketiganya malah dipekerjakan sebagai ibu rumah tangga.
Berbagai adengan kocak dan menimbulkan tawa ketika tiga suami ini menjalankan perannya sebagai ibu rumah tangga.
Bagaimana kelanjutan film yang reviewnya banyak banget ini? Yang pasri jangan lupa untuk mengajak pasangan teman-teman apalagi buat yang baru menikah dibawah 5 tahun.
Film yang di bintangin Tora Sudiro, Adipati Dolken dan Tanta Ginting sebagai tokoh utama ini mengajarkan juga kalau kita kompak dan berpatner senasib sepenanggungan bersama pasangan maka ujungnya akan manis.
Saya udah nonton film 3 Dara, dri awal filmnya udah lucu sampai ssh berenti ketawa. Filmnya bagus ttg berumah tangga, para suami juga merasakan pekerjaan istri drmh sehari².
ReplyDeletehahahaha kocak ya
DeleteSeru ya mbak filmnya, endingnya itu loh saya gak nyangka banget.
ReplyDeleteBTW, dari film ini juga saya beajar akan pentingnya utk saling terbuka terhadap pasangan
iya keterbukaan memberi kenyamanan ya
DeleteBelum nonton. Di Cianjur tidak ada bioskop. Sudah tak apa. Baca potongan ceritanya disini gak bikin saya kudet banget. Hehehe... Semoga kedepannya ada kesempatan nonton film ini
ReplyDeleteAkh jadi ingat zaman kuliah semalam di Cianjur aku hahaha. Salam hangat buat keluarga ya ti
DeleteBesok2 semalam di Cianjur gak bakal cukup Mbak. Seminggu di Cianjur baru bisa eksplore Cianjur sampai ke dalem2nya, hehehe...
DeleteYuk ameng ka Cianjur...
Blogger Cianjur siap jadi guide :)
nontoon trailer nya aja udah bikin ketawa sendiri di rumah
ReplyDeletecuzzzz segera nonton film ini di bioskop
Wah, recommended bgt ya ini pilem
Deletekindly visit my blog: bukanbocahbiasa(dot)com
hahahaha apalagi nonton ya ngakak mulu
DeleteDan memang kembali lagi yaitu adanya kekompakan yah. Ternyata kalau se-ide nggak hanya berbuah manis tapi juga bahagia
ReplyDeleteiya buahnya manis ya
DeleteApalagi lihat aktingnya Jay, eh nggak deng lihat Adipatinya, manis 😍
Deletedari awal nonton aja aku udah ketawa terus nih mbak nontonnya :D
ReplyDeleteJadi kepingin nonton.Tapi nunggu suami mau diajak dulu, biar seru nonton berdua
ReplyDeleteAku penasaraaaaan sama filmnya. Pengen lihat akting Tora Sudiro. :)))
ReplyDeleteAku penasaran dengan filmnya, sepertinya seru.. Buat belajar pas nanti saya berkeluarga ^^
ReplyDeletesuka melihat pasangan tora dan istri di film ,jadi contoh yang bagus untuk tetap setia dan mendukung suami. disaat jaya mauapun tidak , dan ketika ada kesalahan
ReplyDeleteJalinan cerita film ini menarik untuk ditonton..Pengen ngajak Pak Suami nonton pada akhir pekan ini..
ReplyDeletetora , tanta dan dolken memang harus lebih sering dipasangkan dalam film2 lain.. Apalagi kalau ditambah solihun, makin pecah itu layar lebar :))
ReplyDeleteGak berhenti ketawa. Film yang seger karena kegokilan 3 Dara dan Eyang Putri. Nonton lagi yuk Mba :))
ReplyDeleteIni kayanya wajib di tonton untuk para lelaki a.ka suami utk tdk meremehkan istrinya
ReplyDeleteMengetahui nama-nama pemerannya jadi penasaran nih buat nonton, tapi mesti "NgeBandung" buat dapat bioskopnya.
ReplyDeleteKebetulan umur nikahku under 5 tahun, :-D
Sejak liat trailernya nongol di tv, aku pinisirin bingit sama film ini. Pengen lihat aktingnya Tora Sudiroooo. :D
ReplyDeleteFilm komedi yang menyentil,sarat pesan utk kita bawa pulang,
ReplyDeleteFilm ini beneran ngocol kocak banget tapi ngasih pesan yang dalam. Aku sukaaaa.
ReplyDeletePaa banget emang ditonton bareng pasangan. Karena sebenarnya urusan rumah tangga itu tanggungjawab berdua, bukan istri saja. Kalau udah berumahtangga, segalanya itu harus berdua. Memutuskan sesuatu aja perlu rembug, lha wong udah difasilitasi dengan bolehnya sekamar berdua.
Aku udah nonton juga Doong... Asli ngakak sepanjang film tayang... Bahkan adegan yg di film lain tuh nyeremin, di film ini aku malah bisa ketawa...
ReplyDeleteWalaupun dikemas kocak tapi sarat makna ya mba.. dn kjadian2nya hmpir sama dng dunia myata
ReplyDeleteDari kemarin baca review film ini jd mupeng pengen nonton ih...kocak juga ya :)
ReplyDeleteSeperti film pertamanya yang kocak dan lucu abis. Film ini juga ngajarin tentang hidup dan berhubungan dengan pasangan. Selalu ada celah untuk lucu dan bahagia
ReplyDeleteTontonan yang sarat informasi positif di saat situasi politik yang ngga asik ya ka hehe.. aku nonton 2 kali, pertama sendiri dan yang kedua ajak suami.. suami nonton film indo ya karena aku ajak, biasanya ngga mau.. dan katanya filmya lucuk hehe emang kocak abiss tapi tetep banyak hikmah
ReplyDeleteLucu memang lihat bapak-bapak kelimpungan jadi bapak rumah tangga. Perempuan memang lebih multitasking, semua bisa dikerjakan dalamsatu waktu,hahaha. Jadi, sayangilah perempuanmu... kata yang tepat buat para lelaki. :)
ReplyDelete